Thursday, June 5, 2014

Selesaikan UAS Berhadiah Liburan Panjang

Tidak terasa, waktu berlalu dengan cepat dan kini telah memasuki bulan Juni. Hal ini pertanda mahasiswa Untar harus kembali bersiap menghadapi UAS. Tepat mulai hari ini 6 Juni 2014 hingga Rabu, 19 Juni  2014 nanti mahasiswa Untar akan menghadapi serangkaian UAS Fakultas, setelah sebelumnya menghadapi UAS MKU. 

 https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhcNwLvaHwHrvRurLXalm6zAUx1R9_1uKGMaNhIVfoFQAfw6UzWuOeOY2bBthO3yTMckZW3Cxd1fQw4fHZbrmBeRXXLNWyQg4KdPAT9gXbs3ux9uRRYuCSmdEXTBFilP112V7eIBxQoBcAj/s320/IMG_9147.JPG

Tidak ada tips lain yang bisa disampaikan pada mahasiswa untuk sukses menghadapi UAS selain belajar, belajar, dan belajar!! Jangan lupa pula untuk membawa KSM setiap kali menghadapi UAS! 

Selamat menghadapi UAS UNTARIAN! Semoga suksess!!

No comments:

Post a Comment